Tidak ada produk di keranjang.
Cara Membedakan Jaket Kulit Asli dan Palsu yang Wajib Diketahui
Sumber: Google Siapa sih yang gak kenal jaket kulit? Jaket ini terkenal karena harganya yang selangit. Tapi tahukah teman-teman, karena harganya yang mahal terdapat banyak jaket kulit palsu berkeliaran di luar sana(?). Untuk itu kalian harus mengetahui cara membedakan jaket kulit asli dan palsu. Merangkum dari okezone.com dan sumber lainnya, Indoclothing akan memaparkan cara membedakan jaket kulit asli dan palsu yang wajib diketahui. Simak penjelasannya…